Aksi Literasi Hidroponik
Aksi Literasi Hidroponik Aksi kokulikuler Adiwiyata di SMPN 27 Malang di sore hari ini berkumpul dilapangan ,aksi melingkar perkelas didampingi guru pendamping Adiwiyata. Semua murid fokus arahan dari koordinator Adiwiyata. Hidroponik aksi hari ini, hidroponik adalah salah satu metode dalam budidaya menanam dengan memanfaatkan air tanpa menggunakan media tanah dengan menekankan pada pemenuhan kebutuhan hara nutrisi bagi tanaman. Kebutuhan air pada hidroponik lebih sedikit daripada kebutuhan air pada budidaya dengan tanah. Mengapa beraksi hidroponik karena hidroponik tidak memerlukan lahan yang luas, mudah dalam perawatan, dan tentunya memiliki nilai jual yang tinggi. Semua murid siap beraksi hidroponik, Berikut alat dan bahan yang sudah disiapkan antara lain sebagi berikut: Botol plastik bekas air mineral. Kain bekas untuk sumbu (rekomendasi kain flanel) Gelas Plastik Bekas air mineral. Nutrisi hidroponik. Media tanam (rockwoll, atang sekam, cocopeat, batu bata, pa...